Wednesday, June 1, 2016

Teknologi Dari Sistem Pembuangan Kendaraan

Pada teknik otomotif digunakan berbagai macam sistem yang saling berhubungan satu sama lain, sehingga menghasilkan kinerja dari kendaraan yang digunakan. Salah satu sistem yang digunakan pada kendaraan adalah sistem pembuangan. Sistem pembuangan merupakan saluran yang digunakan untuk membuang sisa hasil pembakaran pada mesin pembakaran dalam. Sistem pembuangan sendiri terdiri atas beberapa komponen, terdiri atas satu pipa pembuangan.

Pada kendaraan – kendaraan yang kita kenal, umumnya disebut dengan istilah knalpot. Berdasarkan desainnya, sistem pembuangan dirancang untuk menyalurkan gas hasil pembakaran mesin ke tempat yang aman bagi pengguna mesin. Gas hasil pembakaran itu sendiri umumnya panas. Dampaknya, pipa saluran pembuangan harus terbuat dari bahan yang tahan panas.

Sistem pembuangan itu sendiri memiliki beberapa komponen utama:

Pertama, kepala slinder. Kepala slinder merupakan suatu alat yang dijadikan saluran pembuangan.
Kedua, exhaust manifold merupakan suatu pipa dari beberapa ruang bakar atau slinder bergabung.
Ketiga, catalytic converter digunakan untuk menurunkan kadar gas beracun, baik itu CO, HC, dan NOx.
Keempat, knalpot merupakan pipa untuk mengalirkan gas hasil pembakaran.
Kelima, peredam suara atau lebih akrab disebut dengan istilah muffler. Muffler ini berfungsi untuk meredam suara. Khususnya pada sepeda motor, peredam bunyi ada di dalam knalpot, sedangkan pada mobil umumnya terlihat dengan jelas berbentuk tabung sebelum ujung pipa pembuangan.

Dengan demikian, dalam teknik otomotif digunakan berbagai macam sistem yang saling berhubungan satu sama lain, sehingga menghasilkan kinerja dari kendaraan yang digunakan. Salah satu sistem yang digunakan pada kendaraan adalah sistem pembuangan.

Sistem pembuangan sendiri terdiri atas beberapa komponen, terdiri atas satu pipa pembuangan. Komponen – komponen tersebut adalah kepala slinder, exhaust manifold, catalytic converter, knalpot, dan peredam suara.

Khususnya pada sepeda motor, peredam bunyi ada di dalam knalpot, sedangkan pada mobil umumnya terlihat dengan jelas berbentuk tabung sebelum ujung pipa pembuangan. Oleh karena itu, sama halnya dengan sistem – sistem yang lain yang ada pada kendaraan bermotor maupun jenis kendaraan lainnya sitem pembuangan pun sangat penting.


EmoticonEmoticon