Tuesday, April 21, 2020

Pinjaman Dana Mudah Langsung Cair Di BFI

pinjaman dana
Sebagai salah satu lembaga keuangan yang terpercaya dan memiliki banyak pelanggan, BFI Finance terus meningkatkan pelayanannya seperti dengan menjalin kerjasama dengan berbagai agen atau lembaga lain untuk memberikan pelayanan yang lebih mudah. Dari berbagai pelayanan yang diberikan pinjaman dana tetap menjadi salah satu pelayanan yang banyak menarik minat banyak orang karena berbagai keunggulan yang dimilikinya. 

Dengan pinjaman yang diajukan di BFI semua bisa mendapatkan manfaat dengan mudahnya proses pengajuan sampai pencairan, sehingga bagi setiap orang yang mengalami masalah keuangan untuk dana yang cepat maka pilihan dana cepat dari BFI bisa menjadi andalan. Agar bisa mengajukan pinjaman dana di BFI maka berbagai jaminan bisa dilakukan seperti dengan kendaraan atau bisa juga dengan sertifikat rumah. 

(source:https://www.bfiku.com/wp-content/uploads/2018/09/dana-tunai-bfi.jpg)

Kemudian setelah anda melakukan pengajuan proses untuk bisa mendapatkan dananya lebih mudah dan cepat jika dibandingkan dengan lembaga pinjaman lainnya. Yang perlu diperhatikan disini agar bisa lebih mudah pencairan pinjaman yang diinginkan maka berbagai persyaratan yang harus dipenuhi sebaiknya dipersiapkan dari awal. Seperti dokumen pribadi dan juga surat keterangan kepemilikan akan barang jaminan yang akan diberikan. Secara lebih mudahnya berikut ada beberapa persyaratan yang harus disiapkan sebelum mengajukan pinjaman.

Pastinya pinjaman ini hanya boleh dilakukan oleh WNI
Batas minimal usia yang akan mengajukan 21 tahun dan maksimalnya 65 tahun
Untuk pinjaman sendiri adalah barang milik pribadi bukan milik perusahaan atau institusi
Adanya persetujuan suami (bagi yang sudah menikah)
Untuk calon peminjam yang berstatus lajang/janda atau duda maka harus ada penjamin atau jika telah berusia lebih dari 25 tahun atau kurang dari 25 tahun harus dengan BPKB sendiri untuk kendaraan jaminan.

Jaminan yang digunakan untuk melakukan pinjaman dana di BFI berupa kendaraan memiliki syarat-syarat tertentu seperti untuk BPKB mobil atau motor. Adapun yang menjadi syarat-syaratnya untuk jaminan mobil seperti berikut.

Untuk usia kendaraan maksimalnya 10 tahun, semisal tahun sekarang 2020 maka usia kendaraan 2010, hal ini bagi jaminan BPKB atas namanya sendiri atau suami/istri.

Untuk usia kendaraan maksimal 5 tahun, semisal tahun sekarang 2020, maka minimal usia kendaraan bisa 2015 dengan jaminan BPKB atas nama orang lain.

Kendaraan yang dijadikan jaminan bukan kendaraan yang pernah digunakan sebagai mobil tumpangan seperti taxi atau mobil ambulance.

Bagi yang memiliki kendaraan plat kuning juga bisa dijadikan jaminan asalkan bukan plat merah
Bpkb kendaraan yang dimiliki adalah BPKB asli bukan duplikat

Memiliki masa tenor mulai dari 10 bulan sampai 48 bulan

Kemudian sebagai persyaratan untuk kendaraan berupa sepeda motor maka persyaratan berikut perlu dipenuhi.

Motor dengan merek Honda, Yamaha, dan Kawasaki

Untuk usia motor adalah 6 tahun yang tidak termasuk masa tenor. Semisal sekarang tahun 2020 maka usia kendaraan 2014

 Tipe dan harga dari motor OTR (on the road) berdasarkan kepada daftar harga yang dimiliki BFI
Untuk BPKB motor yang digunakan harus atas nama pemilik sendiri atau pasangan. Sedangkan walaupun miliki sendiri akan tetapi atas nama orang lain tidak dapat dibiayai

Untuk nomor polisi kendaraan yang akan dijaminkan harus sama dengan nomor polisi di provinsi yang dikeluarkan oleh samsat dimana BFI berada.

Masa tenor motor minimalnya 11 bulan dan maksimalnya 24 bulan.


EmoticonEmoticon